Kodim Klungkung Terima Kunjungan Tim Wasgiat Slogad

Kodim Klungkung Terima Kunjungan Tim Wasgiat Slogad

Klungkung, - Kodim 1610/Klungkug menyambut kunjungan kerja yang dilakukan oleh tim wasgiat Slogad Bidang Fasmatzi. Kedatangan tim yang dipimpin oleh Kolonel Czi Matra Triasa pada Rabu (23/07/2024) itu, disambut langsung oleh Dandim Letkol Inf Armen beserta beberapa Perwira Kodim lainnya.

 

Dijelaskan Dandim, kedatangan tim wasgiat itu ditujukan untuk meninjau pelaksanaan program kerja yang telah berlangsung di Kodim Klungkung.

 

“Kedatangan tim itu berguna dalam meningkatkan kinerja Satuan, khususnya di bidang logistik, ” ucap Letkol Armen.

 

Tak hanya itu, Dandim menyebut jika tim wasgiat memiliki fungsi yang sangat strategis, terlebih dalam melakukan penyelenggaraan mekanisme kerja Satuan.

 

“Pastinya, itu semua dilakukan demi kemajuan dan peningkatkan profesionalisme prajurit, ” tandasnya. (*)

Riansyah

Riansyah

Artikel Sebelumnya

Babinsa Koramil Klungkung Kawal Pengabenan

Artikel Berikutnya

Babinsa Klungkung Basmi Sarang Nyamuk

Berita terkait

Rekomendasi berita

Nagari TV, TVnya Nagari!
Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah
Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacar 17an, Diiikuti Seluruh Prajurit
Irjen TNI Tegaskan Komitmen Satgas TNI Berantas Judi Online, Narkoba, Penyulundupan dan Korupsi

Tags